Please use this identifier to cite or link to this item:
http://repository.iiq.ac.id//handle/123456789/2706
Title: | Al Fasad Dalam Perspektif Al-Qur'an (Kajian Tafsir Tematik) |
Authors: | Tri Malihatun Rofi'ah, 05210270 |
Advisor: | Ahmad Munif Suratmaputra |
Issue Date: | 2011 |
Publisher: | Institut Ilmu Al-Qur'an (IIQ) Jakarta |
Abstract: | Allah SWT.menciptakan manusia dalam bentuk yang sebaik-baiknya, bahkan dijadikannya lebih mulia dibandingkan makhluk lainnya dengan memberinya akal pikiran. Dengan akal pikiran manusia dapat memecahkan tekateki yang ada di bumi ini. Sejak semula Al-Qur'an telah menyatakan bahwa bumi dan seisinya diciptakan untuk manusia. Artinya, bumi merupakan lingkungan yang disediakan oleh Allah untuk manusia. Di bumi inilah manusia hidup, baik sebagai tempat tinggal, mengembangkan keturunan, bahkan bersenang-senang sampai batas waktu yang telah ditentukan. Di sisi lain, bumi juga merupakan satu kesatuan dari jalinan alam raya yang jauh lebih besar, yang dinyatak.an oleh Al-Qur'an tercipta atas asas keseimbangan. Oleh karena itu, posisi manusia menjadi cukup penting dan strategis dalam rangka memelihara lingkungan hidupnya demi kepentingan yang lebih besar, yaitu menjaga dan memelihara keseimbangan alam raya terse but. |
URI: | http://repository.iiq.ac.id//handle/123456789/2706 |
Appears in Collections: | Skripsi S1 Ilmu Al-Quran dan Tafsir |
Files in This Item:
File | Description | Size | Format | |
---|---|---|---|---|
Tri Malihatun Rofi'ah_FULL.pdf Restricted Access | 8.54 MB | Adobe PDF | View/Open Request a copy | |
Tri Malihatun Rofi'ah_BAB 1 DAN 5.pdf Restricted Access | 1.6 MB | Adobe PDF | View/Open Request a copy |
Items in IIQJKT-R are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.