Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.iiq.ac.id//handle/123456789/2996
Title: Pembinaan Kualitas Hidup Anak Didik Melalui Proses Pendidikan Islam Dalam Keluarga
Authors: Tasenah, 96310267
Advisor: Chaliluddin
Issue Date: 2001
Publisher: Institut Ilmu Al-Qur'an (IIQ) Jakarta
Abstract: Salah satu yang menunjang kearah sasaran dan tujuan untuk meningkatkan kualitas manusia Indonesia yang beriman dan bertaqwa terhadap Tuhan Yang Maha Esa, berbudi pekerti luhur adalah proses pendidikan Islam, sehingga pemerintah Republik Indonesia memberikan kebijaksanaan memasukkan pendidikan agama kedalam kurikulum sekolah. Melalui proses pendidikan agama Islam dalam keluarga diharapkan dapal menumbuh-suburkan dasar-dasar keimanan dan ketaqwaan terhadap Tuhan Yang Maha Esa pada anak didik, hal ini memungkinkan karena pada hakekatnya manusia dilahirkan kedunia ini diberi potensi atau kekuatan pendorong alamiyah yang dapat diarahkan terhadap hal-hal yang baik atau yang bermanfaat. oleh karena itulah perlu sekali untuk mengarahk,m potensi-potensi tersebut supaya anak didik dapat tumbuh dan berkembang kearah yang baik.
URI: http://repository.iiq.ac.id//handle/123456789/2996
Appears in Collections:Skripsi S1 Pendidikan Agama Islam

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
13. tasenah.pdf
  Restricted Access
7.54 MBAdobe PDFView/Open Request a copy


Items in IIQJKT-R are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.