Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.iiq.ac.id//handle/123456789/371
Title: Analisis Pemikiran Abu Hanifah Dalam Konsep Jual Beli Mua’thah Dan Relevansinya Dengan Transaksi Jual Beli Masyarakat Modern
Authors: Febri Lestari, 13110670
Advisor: Muzayyanah
Issue Date: 2019
Publisher: Institut Ilmu Al Quran (IIQ) Jakarta
Abstract: Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dan mengungkapkan pemikiran dari madzhab Hanafi dalam konsep jual beli mua’athah serta relevansinya dengan jual beli masyarakat modern yang banyak terjadi saat ini. Jenis penelitian dalam skripsi ini adalah study pustaka yang menghimpun data dari berbagai literatur dan menjadikan dunia teks sebagai objek utama analisisnya. Pada penelitian ini, data diperoleh dari berbagai literatur dengan menggunakan teknik pengumpulan data dokumentasi. Artinya, pengumpulan data mempelajari data meliputi dokumentasi atau arsip seperti buku, ensiklopedi, jurnal, majalah, surat kabar yang relevan dengan tema penelitian ini. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Hanafi, membolehkan hukum ba’i al-mu’athah. Tiga alasan mengenai hukum yang berhubungan dengan sifat akad pada umumnya: Sahnya akad itu dengan ijab dan qabul, Akad bisa menjadi sah dengan perbuatan sebagaimana praktik jual ba’i almu’athah. Sesungguhnya sah akad dengan setiap sesuatu yang menunjukan maksud akad itu sendiri baik dengan ucapan atau perbuatan
URI: http://repository.iiq.ac.id//handle/123456789/371
Appears in Collections:Skripsi S1 Hukum Ekonomi Syariah

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
13110670.pdf
  Restricted Access
3.98 MBAdobe PDFView/Open Request a copy
13110670_Publik.pdf
  Restricted Access
2.14 MBAdobe PDFView/Open Request a copy


Items in IIQJKT-R are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.