DSpace Repository

Konsep Pendidikan Ibnu Khaldun Suatu Analisa Fenomenologis

Show simple item record

dc.contributor.advisor HM. Ardani
dc.contributor.author Suanti Muhayyang, 96310297
dc.date.accessioned 2023-06-09T08:29:50Z
dc.date.available 2023-06-09T08:29:50Z
dc.date.issued 2001
dc.identifier.uri http://repository.iiq.ac.id//handle/123456789/2997
dc.description.abstract Ibnu Khaldun adalah seorang tokoh besar dunia Islam, yang telah berhasil memaparkan buah fikirannya dalam kitab 'Mukaddimah' sebagai karya monumental, yang mengangkat nama dan martabatnya di dunia keilmuan, sehingga pemikit­ pemikir Barat mengakuinya sebagai seorang pemikir muslim yang sangat dikagumi pada masa itu. Di antara pemikir-pemikir Barat yang memberikan pengakuan terhadap kebesaran lbnu Khaldun adalah Charles Issawy. Ia mengatakan bahwa tidak berlebihan kalau Ibnu Khaldun merupakan tokoh yang paling besar dalam ilmttilmu masyarakat di antara waktu Aristoteles dan Machiavelli dan karena itu ia berhak mendapatkan perhatian tiap-tiap orang yang menaruh minat terhadap ilmu-ilmu itu. Bahkan ia melebihi pengarang-pengarang Eropa dan Arab sezamannya, karena kemampuannya memecahkan berbagai persoalan yang menguasai manusia sekarang ini, seperti "kodrat dan sifat masyarakat, pengaruh iklim dan metode pendidikan yang paling baik". Sejalan dengan apa yang telah diungkapkan oleh Charles lssawy bahwa Ibnu Khaldun adalah sebagai tokoh yang paling besar sezamannya dalam ilmu masyarakat, maka analisa dari Fathiyyah Hasan Sulaiman adalah filsafat sosiologi sangat erat ubungannya dengan pendidikan. Di antara hubungan itu adalah "memperoleh ilmu pengetahuan yang dapat ditempuh melalui membaca, mempelajari kitab-kitab, pengamatan dan pengalaman selama mengembara dan bergaul dengan bermacam­macam bangsa. Ilmu dan pendidikan adalah merupakan salah satu gejala sosial yang menjadi ciri khas jenis insani". Oleh karena Ibnu Khaldun berpendapat bahwa "pendidikan berusaha untuk melahirkan masyarakat yang berkebudayaan serta berusaha untuk melestarikan eksistensi masyarakat yang akan datang, maka pendidikan akan mengarahkan keia-da pengembangan sumber daya manusia yang berkualitas en_US
dc.language.iso id en_US
dc.publisher Institut Ilmu Al-Qur'an (IIQ) Jakarta en_US
dc.subject Konsep Pendidikan en_US
dc.subject Ibnu Khaldun en_US
dc.subject Fenomologis en_US
dc.title Konsep Pendidikan Ibnu Khaldun Suatu Analisa Fenomenologis en_US
dc.type Skripsi en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Advanced Search

Browse

My Account