DSpace Repository

Pengaruh Program Kegiatan Metode Amtsi/ati dalam Meningkatkan Motivasi Belajar Membaca Kitab Kuning (Studi Kasus Mabasiswi IIQ Jakarta semester 2 di Pesantren Takbassus IIQ Jakarta )

Show simple item record

dc.contributor.advisor Ahmad Dimyati Badruzaman
dc.contributor.author Arina Alfa Khasanatin, 13311227
dc.date.accessioned 2024-05-07T07:02:40Z
dc.date.available 2024-05-07T07:02:40Z
dc.date.issued 2017
dc.identifier.uri http://repository.iiq.ac.id//handle/123456789/3630
dc.description.abstract Latar belakang penulisan skripsi ini melihat dari kedudukan bahasa Arab sangat penting untuk dipelajari karena menjadi bagian integral Al-Qur' an yang bunyi dan pengucapannya memengang peranan penting dalam Islam, begitu juga kitab kuning yang sama pentingnya dengan bahasa Arab. Motivasi mahasiswi dalam mempelajari kitab kuning perlu dibangun dan dikembangkan. Salah satu cara untuk membangun dan mengembangkan motivasi belajar peserta didik adalah dengan penggunaan metode pembelajaran yang tepat dan menyenangkan bagi peserta didik. Amtsilati merupakan metode terbaru dan praktis bagi para pemula untuk mendalami Al­Qur' an dan membaca kitab kuning, sehingga dapat membantu para Mahasiswi untuk bisa membaca dan memahami kitab kuning. Adapun tujuan yang ingin dicapai dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh program kegiatan metode Amtsilati dalam meningkatkan motivasi belajar membaca kitab kuning pada Mahasiswi semester 2 di Pesantren Takhassus "IIQ Jakarta". Dalam penulisan skripsi ini penulis menggunakan metode Deskriptif Korelasional dengan pendekatan kuantitatif dengan rumus Product Moment. Untuk teknik pengumpulan data, penulis menggunakan teknik observasi, wawancara, dan kuesioner/ angket. Untuk Iebih melengkapi pembuatan skripi ini, penulispun menggunakan sumber Iiteratur buku yakni sumber buku, skripsi dan hasil wawancara. Dari hasil penelitian yang dilakukan, maka peneliti dapat simpulkan bahwa hasil analisis data penelitian dengan sampel 50 mahasiswi dari jumlah populasi 200 mahasiswi menunjukan nilai korelasi sebesar 0,4500701 dengan df sebesar 48 maka diperoleh taraf signifikan 5% "r" tabel sebesar 0,273 dan taraf signifikan 1% "r'' tabel sebesar 0,354. Berdasarkan data tersebut, maka Hipotesis altematif (Ha) diterima yang menyatakan terdapat korelasi yang signifikan antara Program Kegiatan Metode Amtsilati ( variabel X) dengan Meningkatkan Motivasi Belajar Membaca Kitab Kuning (variabel Y) dengan korelasi positif yang sedang dan cukup, sedangkan Hipotesis nihil (Ho) ditolak. en_US
dc.language.iso id en_US
dc.publisher Institut Ilmu Al-Qur'an (IIQ) Jakarta en_US
dc.subject Metode Amtsilati en_US
dc.subject Motivasi Belajar en_US
dc.subject Membaca Kitab kuning en_US
dc.title Pengaruh Program Kegiatan Metode Amtsi/ati dalam Meningkatkan Motivasi Belajar Membaca Kitab Kuning (Studi Kasus Mabasiswi IIQ Jakarta semester 2 di Pesantren Takbassus IIQ Jakarta ) en_US
dc.type Skripsi en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Advanced Search

Browse

My Account