DSpace Repository

Pengaruh Lingkungan Keluarga, Lingkungan Sekolah, dan Lingkungan Masyarakat Terhadap Motivasi Belajar Siswa di SMA Negeri 1 Bantarkawung Brebes

Show simple item record

dc.contributor.advisor Fajar Syarif
dc.contributor.author Yumsil Afroh, 18312034
dc.date.accessioned 2024-07-31T08:39:06Z
dc.date.available 2024-07-31T08:39:06Z
dc.date.issued 2023
dc.identifier.uri http://repository.iiq.ac.id//handle/123456789/3737
dc.description.abstract Motivasi belajar adalah upaya yang mengarahkan perubahan kelakuan individu karena adanya faktor yang mempengaruhi untuk mencapai tujuan yang telah ditentukan dalam bentuk peningkatan kualitas. Dalam memperoleh motivasi diperlukan faktor ekternal, faktor yang tidak kalah penting dari faktor internal. Faktor ini dipengaruhi dari luar yang dapat memberikan pengaruh terhadap motivasi belajar siswa. faktor tersebut diantaranya lingkungan keluarga, lingkungan sekolah, dan lingkungan masyarkat. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh lingkungan keluarga, lingkungan sekolah, dan lingkungan masyarakat terhadap motivasi belajar siswa di SMA Negeri 1 Bantarkawung. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan populasi sebesar 838 siswa. Sampel penelitian ini terdiri dari 63 siswa yang dibagi rata sejulah 21 siswa pada masing-masing tingkatan kelas dengan teknik random sampling. Teknik pengambilan data dilakukan dengan angket, dokumentasi. Teknik analisis data menggunakan analisis regresi linier berganda dengan uji T dan uji F serta koefisien determinasi. Berdasarkan hasil analisis pada tabel regersi dengan taraf signifikansi 10%, nilai t hitung SMA Negeri 1 Bantarkawung pada variabel lingkungan keluarga diperoleh nilai sebesar 2,414 > 1,671 dengan nilai Sig. 0,019 < 0,10. Untuk variabel Lingkungan sekolah dipeoleh nilai t hitung sebesar 5,462 > 1,671 dan nilai sig. 0,000 < 0,10. Terakhir variabel lingkungan masyarakat diperoleh nilai t hitung sebesar 8,670 > 1,671 dan nilai sig 0,000 < 0,10. Hal tersebut menunjukan bahwa variabel lingkungan keluarga, lingkungan sekolah, dan lingkungan masyarkat memiliki pengaruh yang positif dan signifikan terhadap motivasi belajar siswa di SMA Negeri 1 Bantarkawung en_US
dc.language.iso id en_US
dc.publisher Institut Ilmu Al-Qur'an (IIQ) Jakarta en_US
dc.subject lingkungan keluarga en_US
dc.subject lingkungan masyarkat en_US
dc.subject lingkungan sekolah en_US
dc.subject motivasi belajar en_US
dc.title Pengaruh Lingkungan Keluarga, Lingkungan Sekolah, dan Lingkungan Masyarakat Terhadap Motivasi Belajar Siswa di SMA Negeri 1 Bantarkawung Brebes en_US
dc.type Skripsi en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Advanced Search

Browse

My Account